Monday, 7 April 2008

Coverter VGA to PAL/NTSC


Bila kita menginginkan komputer atau laptop akan dihubungkan dengan monitor berupa penerima TV melalui terminal Video input maka diperlukan alat tambahan berupa konverter VGA ke sinyal video compossite dengan sitem PAL atau NTSC sesuai dengan sitem warna dari penerima televisi yang digunakan. Ini sering dibutuhkan oleh mereka yang memerlukan peraga berdimensi besar tetapi kecil di anggaran ! Untuk itu tidak ada salahnya kita coba rangkaian yang saya sertakan pada tulisan ini. Selamat mencoba semoga tidak tambah pusing!!!

2 comments:

  1. bang rre..... daftar komponennya mana?

    ReplyDelete
  2. wah mantep omz cuman sayang nya gambarnya burem heheheheheheh

    ReplyDelete